Mobil Listrik Toyota bZ4X Dibandrol Dengan Harga Rp1,19 Miliar, Ternyata Ini Alasannya!

Mobil listrik pertama Toyota bZ4X resmi rilis di Indonesia dan dibandrol dengan harga tembus Rp1 M, ternyata ini alasannya.

Mobil, Otomotif1021 Dilihat

Sementara itu Direktur Pemasaran TAM, Anton Jimmi Suwandy mengatakan bahwa pihaknya menjamin harga jual Toyota bZ4X di awal tahun depan tidak akan berubah, meski ada penyesuaian biaya seperti yang biasa terjadi. Beliau juga meminta dukungan dari seluruh masyarakat Indonesia.

“Kami harap BZ4X akan mendapat dukungan dari seluruh masyarakat Indonesia,” kata Direktur Marketing TAM Anton Jimmy.